DIVKOM

Media Komunikasi Guru dan Staf Divisi TI-Yayasan Salib Suci, Bandung

Logo Resmi Yayasan Salib Suci

Info :



Ada sebuah cara cepat untuk memilih semua data yang berhubungan atau berkelanjutan dalam lembar kerja Excel. Yang harus kita lakukan hanya memilih di mana saja di dalam daerah data dan tekan tombol [Ctrl] + [Shift] + [*] (asterisk). Kalau cuma dibayangin aja sih kayaknya bakalan bingung.

Begini lebih jelasnya.Ketikkan sembarang data dari sel A1 sampai C5. Data yang dimasukkan bisa data apa saja sesuka jari Anda memencet tuts di keyboard. Setelah itu, klik salah satu sel yang berisi data dan tekan tombol [Ctrl] + [Shift] + [*]. Otomatis, Excel akan memilih seluruh daerah data. Bukan hanya itu, hal ini juga secara otomatis membuat Excel melakukan penjumlahan atas data yang terpilih. Mudah, kan?

Sumber: PCplus

0 komentar

Post a Comment

Please Login


Download File

Sekretariat Divkom

Ka Divisi TI

Anggota